Saturday, October 20, 2007

marga kita sama



Tidak disangka-sangka, ternyata marga gua dan Cindy sama!

Tadinya gua pikir berbeda, walau sama-sama berbunyi 'su' eh pas kemarin keluarga papa dateng dari Jakarta, ada bibi yang nanya-nanya dan ternyata marga kita sama!

Tumben-tumbenan punya pacar kok marganya sama..hehehe!